Selamat datang di fun-otaku.blogspot.com
Blog dalam bahasa Indonesia yang mereview anime terbaik, mengulas manga terlaris, tokusatsu, dorama, musik, film, berita seputar animanga, dan segala hal mengenai otaku. Sertakan link aktif blog, jika ingin membagikan berita, artikel, info, atau referensi dari blog ini.
Terima kasih atas kunjungannya :)

Jumat, 27 September 2013

10 Rivalitas di Anime Paling Memorable

Cerita anime seringkali menawarkan tema rivalitas atau persaingan dua karakter yang berbeda, antara tokoh utama dengan lawannya. Umumnya, rivalitas ditandai dengan kedua karakter tersebut sama-sama berkembang seiring jalannya cerita.


Nah, hampir mirip dengan postingan FUN sebelumnya 5 Karakter Rival Paling Terkenal, situs Biglobe juga mengadakan polling mengenai 'rivalitas di anime apa sajakah yang paling memorable atau membekas dalam ingatan para fans animanga Jepang?'

Polling tersebut menghasilkan 10 besar rivalitas karakter anime paling dikenang, sebagian darinya mungkin bisa ditebak sobat FUN hehehe... :D
Siapa sajakah kesepuluh rivalitas karakter tersebut? Berikut daftar lengkapnya :

#1 Sakata Gintoki X Takasugi Shinsuke (Gintama)

#2 Date Masamune X Sanada Yukimura (Sengoku Basara)

#3 Son Goku X Vegeta (Dragon Ball)

#4 Yagami Light X L. Lawliet (Death Note)

#5 Lelouch Lamperouge X Kururugi Suzaku (Code Geass)

#6 Lupin III X Koichi Zenigata (Lupin III)

#7 Uzumaki Naruto X Uchiha Sasuke (Naruto)

#8 Kazuma X Ryuhou (s-Cry-ed)

#9 Amuro Ray X Char Aznable (Mobile Suit Gundam)

#10 Hikaru Shindo X Akira Toya (Hikaru no Go)

Referensi :
Biglobe

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...